korset punggung TLSO

Korset punggung TLSO

Korset punggung TLSO adalah alat bantu ortopedi yang berupa korset yang diindikasikan untuk cedera atau kelainan tulang belakang atas atau punggung. Fungsi korset ounggungTLSO ini adalah sebagai pengontrol pergerakan tulang belakang sehingga cedera dan kelaian tulang belakang dapat diatasi.

korset punggung TLSO

Adapun spesifikasi dari korset TLSO ialah :

  • Terbuat dari bahan elastic, kain, dan spon
  • Penyangga dengan 6 plat alumunium (depan 2, belakang 4)
  • Perekat yang memudahkan ketika memakai dan melepas
  • Desain sesuai anatomis manusia
  • Custom (disesuaikan dengan ukuran tubuh pengguna)

prinsip kerja dari alat ini terdapat plat alumunium sebagai penyangga akan membuat tulang belakang difiksasi ( diluruskan dengan kaku ), hal ini bertujuan pergerakan tulang belakang terkontrol.

korset punggung TLSO salah satu alat bantu yang cocok untuk cedera atau kelainan punggung. Cedera dapat terjadi karena adanya kebiasaan buruk yang dilakukan secara terus menerus.

Kebiasaan buruk yang dapat menyebabkan nyeri punggung diantaranya :

  • Disaat duduk Posisi duduk melorot
  • Jika kaku pada leher, leher sering diputar hingga menimbulkan bunyi “krek” awalnya memang dileher terasa enakkan tetapi halitulah yang justru berbahaya
  • Membaca posisi yang tidak benar
  • Menulis dengan posisi yang tidak benar yaitu bahu sangat rendah
  • Melihat layar monitor computer dengan waktu lama dengan posisi yang tidak sejajar
  • Posisi tidur dengan bantal terlalu tinggi
  • Kasur yang terlalu lembut yang tidak dapat menopang tubuh dengan baik

Korset punggung TLSO dapat juga mengatasi kelainan tulang belakang yaitu kifosis yaitu tulang belakang kelainan tulang belakang melengkung abnormal ke depan yang biasa dikenal dengan istilah bungkuk. Kelainan tulang belakang jenis ini dapat disebabkan beberapa hal, antara lain :

  • Kebiasaan buruk posisi duduk, tidur, atau berdiri yang salah
  • Osteoporosis
  • Terlalu sering membawa beban berat sehingga tulang punggung dipaksa menahan beban hingga tubuh membungkuk
  • Konginental ( terjadi sejak lahir karena adanya masalah di masa perkembangan dalam janin )

Dengan penggunakan korset punggung TLSO dengan cara menarik tulang belakang ke posisi normal tulang belakang dengan penggunaan korset yang teratur dan tepat.

Selain sebagai mengatasi cedera dan kelainan tulang belakang pada punggung korset punggung TLSO juga dapat digunakan untuk menjaga tulang belakang pada saat perjalanan jauh agar cedera seperti pada tulang belakang seperti nyeri punggung dapat di minimalisir. Dengan pejalanan yang jauh tulang belakang akan dipaksa menopang tubuh dengan pemakaian korset beban berat tubuh dapat dialihkan ke korset punggung TLSO.

untuk pemesanan bisa via online atau datang langsung ke tempat kami di jl. Kalimosodo no 77, josenan – MADIUN – Jawa Timur , untuk informasi selengkapnya silahkan menghubungi kontak kami

085 780 000 084 / 081 329 259 419 / 0351-465274 atau untuk informasi produk lebih lanjut silahkan klik link utama kami jop.co.id