korset tulang belakang untuk penderita skoliosis

Korset tulang belakang untuk penderita skoliosis

Skoliosis merupakan salah satu kelainan yang terjadi pada tulang belakang yaitu tulang belakang membengkok kesamping kiri atau kenan dengan rotasi pada vertebra sehingga menimbulkan tulang Belikat menonjol kebelakang. salah satu cara yang dilakukan untuk mengoreksi tulang belakang ini yaitu dengan memakai korset tulang belakang untuk penderita skoliosis atau disebut dengan korset MSO.

korset tulang belakang untuk penderitas skoliosis

Untuk mengetahui secara pasti kelainan tulang belakang skoliosis sebaiknya mengunjungi dokter untuk melakukan pemeriksaan yang lebih akurat.

Skoliosis dapat didiagnosis oleh dokter dengan cara pemeriksaan fisik pada anggota tubuh diantaranya :

  • Pada bahu
  • Pada tulang belakang
  • Pada tulang rusuk
  • Pada tulang pinggul

Pemerikasaan tersebut bertujuan untuk melihat apakah ada yang tampak menonjol dari salah satu bagian tersebut.

Selain itu, dokter juga akan melakukan pemeriksaan yang berhubungan dengan saraf, seperti :

  • memeriksa kenormalan refleks tubuh
  • sensasi dan kekuatan otot

Dalam pemeriksaan yang lebih akurat akan dilakukan beberapa tes diantaranya :

  • X-ray bisa dilakukan untuk melihat sudut lengkung tulang belakang atau sudut Cobb, dan memastikan diagnosis skoliosis
  • D CT scan
  • MRI scan

Dengan beberapa hal tersebut untuk mengetahui sejak dini sehingga kelaianan ini dapat segera di tangani. Penanganan yang dilakukan pada khasus ini dengan cara pembedahan dan pemakaian korset tulang belakang untuk penderita skoliosis.

Pembedahan / Operasi

Pemebedahan dilakukan pada khasus kelainan yang telah mengalami lengkungan yang parah yaitu lengkungan di atas 40 derajat.

Pada pembedahan, ruas ruas tulang belakang yang mengalami pembengkokan diikat dengan menggunakan kawat yang ditambatkan pada pin.

Pemasangan Bracing ( korset tulang belakang ntuk penderita skoliosis )

Pemakaian korset kelainan tulang belakang bertujuan untuk mendorog atau menyangga pada tulang belakang. dengan cara ini tulang belakang sehingga pembengkokan secara perlahan tapi pasti dapat diluruskan kembali.

Korset tulang belakang untuk penderita skoliosis ini yaitu korset MSO (Munster Scoliosis Orthosis) dengan prinsif kerja yaitu :

  • Penekanan pada bagian ujung bengkokan tulang belakang
  • Dengan pengoreksian secara aktif dan pasif
  • Pengoreksian secara aktif yaitu penepatan padding pada apex curve (puncak kelengkungan)
  • pengoreksian secara pasif

pengoreksian ini dengan tonjolan pada sisi yang berlawanan dengan apex dengan meninggikan dinding dibawah ketiak, sehingga pasien berusaha menghindar, dengan menghindari tersebut pasien secara otomatis akan melakukan exercise yang tak disadari dan dilakukan terus menerus selama MSO tersebut dipakai.

Dengan pemakaiankorset tulang belakang untuk penderita skoliosis secara terus menerus dengan cara yang tepat sehingga akan pengoreksian dapat terjadi baik pasif maupun aktif akan dilakukan secara maksimal.

Keuntungan dan keunggulan MSO :

  • Lebih efektif dalam mengoreksi khsus skoliosis
  • Akurasi yang tinggi dalam penempatan padding dengan melihat foto rontgen. Sebab penempatan padding yang tidak benar akan memperburuk curve
  • Merupakan pengembangan dari alat – alat sebelumnya, sehingga pengoreksian skoliosis akan lebih sempurna
  • Simple dan mudah dalam pemakaian ataupun melepas.
  • Dari sudut cosmetic akan lebih baik karena tidak terlihat setelah memakai baju.

untuk pemesanan bisa via online atau datang langsung ke tempat kami di jl. Kalimosodo no 77, josenan – MADIUN – Jawa Timur, untuk informasi selengkapnya silahkan menghubungi kontak kami

085 780 000 084 / 081 329 259 419 / 0351-465274 atau untuk informasi produk lebih lanjut silahkan klik link utama kami jop.co.id

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *